SEGERA PPDB TAHUN PELAJARAN 2020 / 2021 SMP ISLAM YOGYAKARTA

"IMAN ILMU AMAL TRAMPIL MANDIRI"

Sabtu, 28 Mei 2011

Al Islam Boarding School Yogyakarta

Al-Islam Boarding School Yogyakarta adalah Lembaga pendidikan di bawah naungan Yayasan Al-Islam Yogyakarta, Terletak di sebelah barat daya Kota Yogyakarta tepatnya Jalan Bantul KM 2, Condronegaran, Gedongkiwo, Mantrijeron, Yogyakarta.
Al-Islam Boarding School Yogyakarta merupakan program pendidikan khusus Siswa-Santri yang dikelola oleh SMP Islam Yogyakarta dan SMA Sultan Agung Yogyakarta mulai tahun 2007/2008.
SISTEM PENDIDIKAN :
Pendidikan Full time 24 jam merupakan pendidikan terpadu diasuh dan dalam bimbingan tenaga tenaga guru/ustadz yang pakar di bidangnya, sebagai pengganti orangtua selama proses belajar di pondok pesantren. Pembelajaran di Al-Islam diseimbangkan antara dasar dasar ilmu keislaman dengan ilmu pengetahuan umum secara terpadu. Penggabungan kurikulum pesantren dan kurikulum Diknas dirancang dan dikemas sedikian rupa secara Inovatif, dalam bentuk :
  • Struktur pembelajaran yang seimbang antara ilmu agama (teori & praktek) dengan ilmu pengetahuan umum, serta penguasaan bahasa Arab dan Inggris.
  • Penguatan implementasi dasar dasar ilmu keislaman dengan proses pendidikan yang mengarah pada pembentukan pribadi yag berakhlak mulia.
  • Pendidikan dengan pendekatan uswah, intelektual kepemimpinan, ketrampilan, dan kegiatan kegiatan penunjan lainnya seperti
  • Program peningkatan kemampuan dasar baca tulis Al Qur'an
  • Ihya'us Sunnah : Program penghidupan ibadah ibadah sunnah shahihah, berupa puasa Senin Kamis, puasa Arafah, sholat Tahajud, sholat Dhuha, dll
  • Khithobah, Musyawarah, Dll
KEGIATAN SISWA-SANTRI :
Kegiatan Siswa : Kegiatan untuk menunjang peningkatan ketaqwaan, kemampuan akademik, kemandirian, jiwa kepemiminan, serta watak kepribadian yang unggul. Kegiatan siswa dilaksanakan melalui kegiatan ekstra kurikuler yang meliputi :
  • Bidang Seni : Tilawah, Khot, Hadroh
  • Bidang Olahraga : Pencak silat, tenis meja
  • Bidang Bahasa : Arab dan English Club, Pidato Arab, Inggris
  • Bidang Jurnalistik : Buletin Nurul Islam
  • Bidang Agama : Kultum / Ceramah, TPA / TQA, Tahfidzul Qur'an
  • Komputer & Teknologi Informasi, Pramuka, Prodiklat Ramadhan, dan Pengabdian Masyarakat
Kegiatan Pesantren :
Selain kegiatan sekolah di SMP Islam dan atau di SMA Sultan Agung, juga diberikan kegiatan Penunjang (materi kepesantrenan) yang dapat menunjang dan mendukung pelajaran di sekolah yaitu :
  • Pengajian Sorogan (individu)
  • Pengajian Bandongan
  • Tahfidzul Qur'an
  • Madrasah Diniyah
  • Life Skill dan Kewirausahaan
Update Prestasi :



SMP Islam Yogyakarta Menerima Pendaftaran Peserta Didik Baru Program Reguler dan Program Siswa-Santri [Boarding School]


Berikut ini Siswa-Santri Dalam Prestasi :

Tahun 2016 :
  • Juara 1 Stand Up Comedy Pospeda 2016 Kota Yogyakarta
  • Juara Harapan 1 Tahfidz Porsadin Tingkat DIY
  • Juara 1 Tahfidz Putri Porsadin Kota Yogyakarta
  • Juara 2 Pidato Bahasa Indonesia Porsadin Kota Yogyakarta
  • Juara 1  Adzan Festival Anak Sholeh Kota Yogyakarta
Tahun 2015 :
  • Juara Harapan 1 MQK Putri Tarikh Kitab Ar-Rahiq Al-Makhtum
  • Juara 1  MQK Putri, Kitab Akhlak, Ta'lim Muta'alim
  • Juara 3 MQK Putri, Kitab Akhlak, Ta'lim Muta'alim
  • Juara 1 MQK Putri, Fiqih Kitab Sulam Taufiq
  • Juara 3 MQK Putri, Fiqih Kitab Sulam Taufiq
  • Juara 2 MQK Putra Fiqih, Kitab Sulam Taufiq
  • Juara 2 MQK Tarikh Putri, Kitab Khulashoh Nurul Yaqin 
  • Juara 3 MQK Putri Akhlaq Kitab Kifayatul Atqiya
  • Juara 1 MQK Putra Balaghah, Kitab jauharul maknun
  • Juara 1 MQK Putri Tarikh Kitab Ar-Rahiq Al-Makhtum
  • Juara Harapan 1 Hadrah LASQI Tingkat DIY 
  • Juara 1 Hadroh pada LASQI tingkat kota Yogyakarta
  • Juara 3 MTrQ Putri MTQ Kota Yogyakarta
  • Juara 2 MHQ 5 Juz dan Tilawah Putri MTQ Kota Yogyakrta
  • Juara 2 MHQ 1 Juz dan Tilawah Putri MTQ Kota Yogyakarta
  • Juara 3 MHQ 1 Juz dan Tilawah Putra MTQ Kota Yogyakarta
  • Juara 3 MHQ 1 Juz dan Tilawah Putri MTQ Kota Yogyakarta
  • Juara 2 MFQ : MTQ Kota Yogyakarta
  • Juara 3 MSQ : MTQ Kota Yogyakarta
  • Juara Harapan 2 Pidato Bahasa Indonesia Putri Porsadin Tingkat DIY
  • Juara Harapan 1 Kaligrafi Porsadin Tingkat DIY 
  • Juara Harapan 2 Atletik 80 meter Putra Porsadin Tingkat DIY
  • Juara 3 Pidato Bahasa Indonesia Putri Porsadin Kota Yogyakarta
  • Juara 3 Kaligrafi Porsadin Kota Yogyakarta
  • Juara 3 Atletik 80 meter Putra Porsadin Kota Yogyakarta
  • Juara 2 MHQ Putri Porsadin Kota Yogyakarta
  • Juara 1 MHQ Putra Porsadin Kota Yogyakarta
  • Juara 1 MTQ ASN Pemda DIY cabang lomba Tartil Quran Tingkat DIY

Tahun 2014 :
Tahun 2013 :
  • Juara 1 MHQ Pasco Tingkat DIY dan Jateng
  • Juara 2 Tartil Qur'an, Pasco Tingkat DIY dan Jateng
  • Juara 2 Pildacil Kategori Usia di bawah 15 Tahun Tingkat Propinsi DIY
  • Juara 2 Cabang Hadrah/Rebana Putri Pospeda Propinsi DIY
  • Juara 1 Cabang Atletik 200 M Putri Pospeda Propinsi DIY
  • Juara 2 dan 3 MTQ cabang MHQ 1 Juz dan Tilawah Putri Tingkat Kota Yogyakarta
Tahun 2011 :
  • Finalis " Penulisan Cerita Pengalaman " Majalah Teen, Tingkat Nasional Tahun 2011
  • Juara 3 Kemah Pramuka Santri kelompok Putri Tingkat Kota Yogyakarta
  • Juara 1 MQK (Musabaqoh Qiro'atil Kutub) Thobaqoh Wustho Putri, Bidang Hadits, Kitab Bulughul Marom Tingkat Kota Yogyakarta Tahun 2011 
  • Juara 2 MQK (Musabaqoh Qiro'atil Kutub) Thobaqoh Wustho Putra, Bidang Hadits, Kitab Bulughul Marom Tingkat Kota Yogyakarta Tahun 2011
  • Juara 3 MQK Tingkat Kota Yogyakarta Tahun 2011 Thobaqoh Wustho Putra, Bidang Fiqih, Kitab Fathul Qorib Al Mujib 
  • Juara 3 MQK Tingkat Kota Yogyakarta Tahun 2011 Thobaqoh Wustho Putri, Bidang Fiqih, Kitab Fathul Qorib Al Mujib
  • Juara 1  MQK Tingkat Kota Yogyakarta Tahun 2011 Thobaqoh Wustho Bidang Lughah, Kitab Imriti
  • Juara 1 MQK (Musabaqoh Qiroatil Kutub) Tingkat Kota Yogyakarta Tahun 2011 Thobaqoh Wustho Bidang Akhlak, Kitab Kifayatul Adkiya
  • Semifinal Cerdas Cermat Bahasa Arab, Hardiknas Fakultas Tarbiyah UIN Yk Tingkat Propinsi DIY.
  • Juara 3 STQ Tingkat Propinsi DIY Cabang MHQ 5 Juz & Tilawah Putri.
  • Peringkat 5 Matetamtika Primagamaplus.
  • Juara 3 Adzan Tingkat Kota Yogyakarta
  • Juara 2 STQ Tingkat Kota Yogyakarta Cabang MHQ 1 Juz & Tilawah Putra
  • Juara 2 STQ Tingkat Kota Yogyakarta Cabang MHQ 5 Juz & Tilawah Putri
  • Juara 3 STQ Tingkat Kota Yogyakarta Cabang MHQ 5 Juz & Tilawah Putri
Tahun 2010 :
  • Juara 2 Atletik 200 m, Pospeda Tingkat Kota Yogyakarta
  • Juara 2 Cabang Catur, Pospeda Tingkat Kota Yogyakarta
  • Juara 3 Penulisan Jurnalistik - Penulisan Fakta dengan judul "SD Ramah Lingkungan dan SMP Kejujuran". (Dinas Pendidikan Kota Yogyakarta)
  • Juara 1 Pidato Bahasa Jawa, Pospeda Tingkat Kota Yogyakarta
  • Juara 1 Pidato Bahasa Inggris, Pospeda Tingkat Kota Yogyakarta
  • Juara 2 Pidato Bahasa Arab, Pospeda Tingkat Kota Yogyakarta
  • Juara 2 Cipta Puisi Al Qur'an, Pospeda Tingkat Kota Yogyakarta
  • Juara 3 Kaligrafi, Pospeda Tingkat Kota Yogyakarta
  • Juara 1 Putri MQK Tingkat Kota Yogyakarta Cabang Kitab  Fathul Qarib
  • Juara 1 Putri MQK Tingkat Kota Yogyakarta Cabang Kitab Kifayatul Atdzkiya
  • Juara 2 Putra MQK Tingkat Kota Yogyakarta Cabang Kitab  Kifayatul Adzkiya
Tahun 2009 :
  • Juara 3 Diklat Jurnalistik Tingkat Kota Yogyakarta
  • Juara 1 Pidato Bahasa Arab Tingkat Propinsi DIY.
Tahun 2008 :
  • Juara 1 MTQ Tingkat Kota Yogyakarta Cabang MHQ 1 Juz & Tilawah Putra

-------------------------------------------------------------------------------------
Jadilah Siswa Santri (Al Islam Boarding School Yogyakarta)
-------------------------------------------------------------------------------------

Semifinal Debat Bahasa Arab

Prestasi Siswa Santri :


  • Semifinal (5 besar) Cerdas Cermat Bahasa Arab, Hardiknas Fakultas Tarbiyah UIN Yk Tingkat Propinsi DIY Tahun 2011
  • Juara 3 STQ Tingkat Propinsi DIY Tahun 2011 Cabang MHQ 5 Juz dan Tilawah Putri
  • Rangking 5 Matematika Primagamaplus Tahun 2011
  • Juara 3 Adzan Tingkat Kota Yogyakarta Tahun 2011
  • Juara 2 STQ Tingkat Kota Yogyakarta Tahun 2011 Cabang MHQ 1 Juz & Tilawah Putra
  • Juara 2 STQ Tingkat Kota Yogyakarta Tahun 2011 Cabang MHQ 5 Juz & Tilawah Putri
  • Juara 3 STQ Tingkat Kota Yogyakarta Tahun 2011 Cabang MHQ 5 Juz & Tilawah Putri
  • Juara 2 Atletik 200 m, Pospeda Tahun 2010 Tingkat Kota Yogyakarta
  • Juara 2 Cabang Catur, Pospeda Tahun  2010 Tingkat Kota Yogyakarta
  • Juara 1 Pidato Bahasa Jawa, Pospeda Tahun 2010 Tingkat Kota Yogyakarta
  • Juara 2 Pidato Bahasa Arab, Pospeda Tahun 2010 Tingkat Kota Yogyakarta
  • Juara 1 Pidato Bahasa Inggris, Pospeda Tahun 2010 Tingkat Kota Yogyakarta
  • Juara 2 Cipta Puisi Al Qur'an, Pospeda Tahun 2010 Tingkat Kota Yogyakarta
  • Juara 3 Kaligrafi, Pospeda Tahun 2010 Tingkat Kota Yogyakarta
  • Juara 1 Putri MQK Tingkat Kota Yogyakarta Tahun 2010 Cabang Kitab Kifayatul Atdzkiya
  • Juara 2 Putra MQK Tingkat Kota Yogyakarta Tahun 2010 Cabang Kitab  Kifayatul Adzkiya
  • Juara 1 Putri MQK Tingkat Kota Yogyakarta Tahun 2010 Cabang Kitab  Fathul Qarib
  • Juara 1 Pidato Bahasa Arab Tahun 2009 Tingkat Propinsi DIY
  • Juara 3 Diklat Jurnalistik Tahun 2009 Tingkat Kota Yogyakarta
  • Juara 1 MTQ Tingkat Kota Yogyakarta Tahun 2008 Cabang MHQ 1 Juz & Tilawah Putra


Senin, 02 Mei 2011

PPDB/PSB 2011/2012 SMP Islam Yogyakarta

SMP Islam Yogyakarta Menerima siswa baru tahun pelajaran 2011/2012.


* Syarat Pendaftaran :


 Program Reguler : 
  1. Mengisi Formulir Pendaftaran
  2. Menyerahkan Foto 3xa terbaru = 5 lembar
  3. Menyerahkan fotocopy STTB / Ijasah SD/MI dengan menunjukan aslinya
  4. Membayar administrasi pendaftaran Rp. 30.000,-                                                                                     
Program Siswa Santri :
  1. Mengikuti Tes Seleksi Calon Program Siswa Santri
  2. Sanggup tinggal di Asrama Pesantren
  3. Melampirkan fotocopy piagam / sertifikat prestasi akademik / non akademik (jika ada)
  4. hal hal yang belum jelas dapat di tanyakan di bagian humas (Ust Abu Aqdam) telp 0274 389435 HP 081578866744, 08882795441
             Materi Tes
             A. Kemampuan baca tulis Al Qur'an
             B. Wawancara
             C. Kemampuan Dasar


* Waktu Pendaftaran :
   Seiap hari mulai jam  07 00 - 12 00 WIB (Pagi),                                      13 00 - 16 30 WIB (Siang)

* Tempat pendaftaran
  Jl. Bantul, Gedongkiwo MJ I / 814 Yogyakarta 55142 Telp./Fax. :            (0274) 389435,
  Condronegaran MJ I / 890 Yogyakarta 55142 Telp. (0274) 373454
  Web : www.smpislamjogja.com
  Email : smpislamyk@gmail.com





Entri Populer (Top Ten)

Reguler dan Boarding - Jogja Islamic School